Kumpulan 157 Rumus Excel Lengkap

excel

Microsoft Excel adalah salah satu program yang sangat familiar bagi masyarakat. Microsoft Excel bisa digunakan untuk berbagai keperluan. Diantaranya untuk pencatatan data penjualan, untuk lampiran laporan, dll.  Salah satu fungsi yang paling membantu adalah penggunaan rumus rumus excel yang paling sering digunakan dalam pekerjaan yang berkaitan dengan pengelolaan data office.

Disini saya tidak akan menjelaskan satu-persatu rumus-rumus tersebut, saya hanya share kumpulan berbagai rumus tersebut yang di dalamnya sudah ada penjelasan dan contoh-contoh aplikasinya dalam pengolahan data. Jadi tinggal buka atau download dan silakan “dinikmati” sendiri (syaratnya harus bisa Bahasa Inggris gan… 😉

Contoh Rumus Excel :

UNTUK FUNGSI MATEMATIKA DAN STATISTIKA

RUMUS UNTUK FUNGSI LOOKUP & REFERENSI
RUMUS UNTUK LOGIKA
Untuk lebih lengkapnya silakan dowload disini :

TEORI EXCEL

 

Catatan :
Untuk membuka file ini ikuti caranya sbb :

1. Klik “function index” untuk melihat rumus-rumus yang ada
excel1
2. Klik “view” pada rumus yang akan kita pelajari, nanti anda akan menuju sheet yang ada penjelasan dan penggunaan rumus tersebut.
excel2
excel3

3. Untuk kembali ke menu utama pada kumpulan rumus, klik “indeks”

excel4

4. Silakan ulangi langkah tadi untuk melihat rumus-rumus yang lain

Semoga bermanfaat…….

198 tanggapan untuk “Kumpulan 157 Rumus Excel Lengkap

  1. numpang tanya kak , tolong bantu ya pleaseee

    misalnya aqu mo pke rumus ini

    =CONCATENATE(“)

    nah ada salah satu cell dalam bentuk angka yang menunjukan suatu nilai rupiah , berarti musti ada titik dan komanya kan , tapii gak bisa otomatis ya kak , jadi aqu hrus ngetik titik dan koma nya manual 😦 ,

    minta solusinya ya kak , klo bisa dibuat otomatis

    hubungi email aqu ya kak @titinkartinahsaja@gmail.com

    1. Sori late reply gan
      tidak ada fungsi atau formula khusus yang bisa digunakan untuk melakukan operasi pengurangan, Untuk melakukan operasi pengurangan di Microsoft Excel cukup menggunakan operator minus (-)

  2. Maaf,. mau tanya rumus excel soal kaya gini, rumusnya apa yaa..
    Jika A kurang dan sama dengan 5 maka dikali Rp. 1000,- dan A lebih dan sama dengan 6 maka dikali Rp. 4000,-
    mohon bantuannya teman-teman sebelumnya sy ucapkan terima kasih

  3. mw nanya nih,,
    misalkan ada soal kyk dibawah pake rumus index nilai yg keluar kan pasti “nol”

    A A 0 0 0 0 0 nilai 0

    nah kalau misalkan pngen nilai nya tidak “nol” tp “A” gimana rumusnya ya?

  4. dari sekian rumus excel, biasanya cuma pake yang AVERAGE dan SUM saja. Excel mmemang sangat membantu pekerjaan sehari hari. Apa lagi yang rumus IF logika itu. Meski ruwet, tapi setelah mengetahuinya keruwetannya terbayar dengan fungsinya

Tinggalkan komentar